Cara mendaftar di google adsense


   Syarat syarat dasar


  Google adsense merupakan salah satu Pengiklan PPC yang paling banyak dipakai oleh publisher di indonesia untuk membuat blog mereka dapat menghasilkan uang karena sejak tahun 2012 google adsense mendukung bahasa Indonesia oleh karena itu banyak pemilik blog berbondong bondong mendaftarkan blog mereka ke google adsense tetapi banyak juga yang ditolak karena tidak memenuhi syarat yang ditentukan oleh google adsense karena mendaftar di google adsense cukup sulit jika tidak tau caranya meskipun yang tau caranya juga sering mendapat kesulitan

  Tetapi kalau awal awal tahun 2012 saat google adsense bisa bahasa indonesia mendaftar di google adsense sangat mudah bahkan blog yang baru 1 artikel bisa diterima tetapi sekarang karena banyak sekali peminat maka syarat nya pun semakin meningkat.Tetapi kalau sekarang kalu blog baru di buat ga akan diterima kecuali kalau sudah banyak sekali persiapan.Blog ini pun diterima google adsense ketika sudah berulang kali mendaftar

 Disini akan dibahas bagaimana cara-cara agar bisa diterima oleh google adsense

1.Gunakan blogspot.com atau youtube.com jika tidak memiliki domain sendiri

  Jika menggunakan blogspot atau youtube kemungkinan diterima akan semakin besar karena kedua situs diatas merupakan milik google jadi jelas akan mendapat perlakuan khusus jika menggunakan youtube maka anda bukan harus memiliki blog tetapi anda harus memiliki saluran youtube dan biasanya bentuk iklannya adalah video yang muncul di awal video

2.Lihat dulu berapa jumlah konten nya

 Jumlah konten merupakan salah satu faktor penting jika tidak punya konten ga akan diterima google adsense kalau jumlah saya juga tidak terlalu yakin jika lihat di artikel orang lain rata rata mengatakan 10-60 artikel tetapi saya saat mendaftar dan diterima memiliki konten berjumlah 43


3.Lihat juga berapa umur situs anda

 Jika baru membuat sebaiknya jangan langsung mendaftar mending bikin dulu artikel sebanyak banyaknya baru sudah itu mendaftar

 4.Membuat konten yang unik dan berkualitas

 Ini berarti kalau blog anda tidak boleh copas atau copy paste kalu bisa artikelnya beda dari yang lain dan sedang dicari orang agar pengunjungnya makin banyak karena google adsense sangat menyukai artikel yang unik contohnya saja di Internet banyak sekali artikel yang sama tetapi gaya penulisannya berbeda


5.Lihat kebijakan google adsense

  Ini yang paling penting karena google awalnya akan memeriksa ini dulu jika bisa baca semuanya karena ini bermanfaat sebelum dan sesudah mendaftar jadi jangan sekali kali melanggar kebijakan google karena pelanggaran sekecil apapun bisa membuat blog anda terancam di banned contoh contoh kebijakan google yang harus dihapal adalah jangan mengklik iklan sendiri,blog jangan ada iklan PPC selain google adsense,dan blog jangan blog untuk mendownload

 Langkah langkahnya

  1. Masuk ke google adsense
  2. Jika menggunakan blogger anda masuk dulu ke setting dan ubah bahasa nya menjadi bahasa inggris (United Kingdom) kemudian masuk ke menu penghasilan yang ada disamping (menubar) dan klik daftar
  3. Masukan alamat akun google anda
  4. Kemudian masukan alamat blog atau website dan pilih bahasanya
  5. Kemudian isi formulir dengan identitas asli anda seperti nama dan KTP
  6. Biasanya akan memakan waktu beberapa jam untuk review tahap pertama
  7. Jika anda menerima email berarti anda berhasil diterima di review tahap pertama
  8. Kemudian tentukan dimana iklan anda mau dipasang 
  9. Kemudian tinggal tunggu review tahap kedua waktu tergantung penuh atau tidaknya yang mendaftar di google adsense dan kualitas blog anda ketika blog ini diterima cuman memakan waktu satu hari tetapi waktu diterima bisa memakan 1 sampai 7 hari
  10. Jika diterima maka akan diberitahu lewat email 

Jika tidak diterima jangan putus asa anda tinggal memperbaiki kesalahan di blog anda dan mendaftar lagi

 Jika ingin mendaftar lagi anda tinggal mengunjungi google adsense dan mendaftar lagi

0 Response to "Cara mendaftar di google adsense"

Post a Comment